Rabu, 02 September 2009
Saham Ancur Emas Mumbul....
Itu biasanya...investor mengenal istilah ini, kenapa? karena normalnya jika pasar modal ancur biasanya pasar komoditas akan naik. Emas adalah salah satu instrumen investasi paling stabil, saat saham ancur2an maka alternatif investasi yang paling aman saat inflasi ataupun deflasi saat ini, adalah masuk ke emas. Perhatikan grafik trend mayor harga emas ini, terus menuju keatas, dan kelihatannya akhir tahun akan mencapai resistan 1100 USD/oz atau bahkan jika tembus ini, akan terus ralli ke 1200 USD/oz di awal tahun 2010. Kita lihat...aja....he2x
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar